kadang kita merasa tak perlu menampilkan tulisan bawaan template blogger bahkan kitapun ingin menghapusnya demi mempercantik tampilan blog.
sebelumnya saya pernah membahas mengenai mengganti tulisan home,older post dan next post yang bisa anda baca di Mengganti Tulisan Home,olderpost dan next post menjadi gambar
Klik DISINI untuk melihat.
kali ini saya coba membahas tentang menghapus tulisan-tulisan yang bisanya muncul,
seperti label,diposkan oleh, langgan entri atom, poskan komentar.
untuk mempraktekannya silahkan...
masuk ke blogger atau draft blogger dengan akun anda, masuklah ke menu Rancangan lalu pilih Edit Html
Kalo sudah, silahkan anda memberi centang pada kotak Expand Template widget.
Kemudian....
seperti biasa...
Untuk memudahkan pencarian tekan saja tombol Ctrl dengan huruf "F" secara bersamaan pada keyboard komputer anda (Ctrl+F) atau tekan F3 juga bisa. sehingga muncul kolom pencarian. Lalu masukkan kode yang dicari kedalam kotak tersebut.
1. menghapus tulisan label
silahkan cari kode<span class='post-labels'>
<b:if cond='data:post.labels'><data:postLabelsLabel/>
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
<a expr:href='data:label.url' rel='tag'><data:label.name/></a>
<b:if cond='data:label.isLast != "true"'>,
</b:if></b:loop></b:if>
</span>
atau yang mirip dengan kode tersebut kemudian hapus kode tersebut.
silahkan cari kode <span class='post-author'>
<b:if cond='data:top.showAuthor'>
<data:top.authorLabel/> <data:post.author/>
</b:if>
</span>
atau yang mirip dengan kode tersebut kemudian hapus kode tersebut.
3. menghapus tulisan langgan entri atom
silahkan cari kode <b:include data='feedLinks' name='feedLinksBody'/>
atau yang mirip dengan kode tersebut kemudian hapus kode tersebut.
4. menghapus tulisan poskan komentar
silahkan cari kode <div class='feed-links'>
<data:feedLinksMsg/>
<b:loop values='data:links' var='f'>
<a class='feed-link' expr:href='data:f.url' expr:type='data:f.mimeType' target='_blank'><data:f.name/> (<data:f.feedType/>)</a>
</b:loop>
</div>
semoga ini bermanfaat.silahkan cari kode <div class='feed-links'>
<data:feedLinksMsg/>
<b:loop values='data:links' var='f'>
<a class='feed-link' expr:href='data:f.url' expr:type='data:f.mimeType' target='_blank'><data:f.name/> (<data:f.feedType/>)</a>
</b:loop>
</div>
atau yang mirip dengan kode tersebut kemudian hapus kode tersebut.
5. menghapus tulisan jam atau tanggal posting
silahkan cari kode <span class='post-timestamp'>
<b:if cond='data:top.showTimestamp'>
<data:top.timestampLabel/>
<b:if cond='data:post.url'>
<a class='timestamp-link' expr:href='data:post.url' title='permanent link'><data:post.timestamp/></a>
</b:if>
</b:if>
</span>
silahkan cari kode <span class='post-timestamp'>
<b:if cond='data:top.showTimestamp'>
<data:top.timestampLabel/>
<b:if cond='data:post.url'>
<a class='timestamp-link' expr:href='data:post.url' title='permanent link'><data:post.timestamp/></a>
</b:if>
</b:if>
</span>
atau yang mirip dengan kode tersebut kemudian hapus kode tersebut.
Tinggal komentarnya neh....
http://fahimmunjul.blogspot.com
0 komentar:
Posting Komentar
Mohon Maaf bila telat balas komen...